Indeks
Berisi pengetahuan dasar yang harus dipahami lebih dulu oleh calon guru, mahasiswa, dan pengelola PAUD sebagai landasan berpikir dan praktik, buku ini menghadirkan tiga elemen terpenting PAUD yaitu : Pengetahuan dasar guru PAUD ; Praktik guru PAUD profesional ; Materi pengayaan ke-PAUD-an
Buku ini membahas filosofi kelembagaan pendidikan, pendidikan dilihat sebagai bagian dari perencanaan dalam kehidupan bermasyarakat, pentingnya pendidikan bagi masyarakat, dan tangunggung jawab pendidikan yang dipikul oleh semua pihak.